Jumat, 16 Desember 2011

Insomnia

Pernah ngalamin gangguan susah tidur atau terjaga lamaaaaaaa sekali sampai larut malam?
Don't worry. Lo nggak sendirian bro!
Diperkirakan 30 juta penduduk Amerika diresahkan oleh insomnia.
Anyway, apa sih insomnia itu? MySpace


Insomnia adalah penyakit yang membuat seseorang tidak bisa tidur atau susah tidur. Insomnia adalah suatu kondisi di mana kita memiliki masalah saat terbangun atau terlelap. Beberapa orang dengan insomnia dapat tidur dengan mudah tetapi bangun terlalu cepat.


Penyebab Insomnia :

1. Faktor Psikologi
Stress yang berkepanjangan paling sering menjadi penyabab dari Insomnia jenis kronis, sedangkan berita-berita buruk gagal rencana dapat menjadi penyebab insonia transient.

2. Problem Psikiatri
Depresi paling sering ditemukan. Kita bangun lebih pagi dari biasanya yang tidak kita ingini, adalah gejala paling umum dari awal depresi, Cemas ,Neorosa, dan gangguan psikologi lainnya sering menjadi penyebab dari gangguan tidur.  MySpace

3. Sakit Fisik
Sesak nafas pada orang yang terserang asma, sinus, flu sehingga hidung yang tersumbat dapat merupakan penyebab gangguan tidur.
Selama penyebab fisik atau sakit fisik tersebut belum dapat di tanggulangi dengan baik, gangguan tidur atau sulit tidur akan dapat tetap dapat terjadi.

4. Faktor Lingkungan 
Lingkungan yang bising seperti lingkungan lintasan pesawat jet, lintasan kereta api, pabrik atau bahkan TV tetangga dapat menjadi faktor penyebab susah tidur. 

5. Gaya Hidup 
Alkohol , rokok, kopi, obat penurun berat badan, jam kerja yang tidak teratur, juga dapat menjadi faktor penyebab sulit tidur MySpace

Ada 9 cara sederhana mengatasi insomnia :

  1. Hindari kafein dalam bentuk apapun setelah makan malam.
  2. Jangan tidur siang!
  3. Mandi air hangat sebelum tidur supaya tubuh kita rileks.
  4. Lakukan sesuatu hal dengan cara berulang-ulang sampe kita merasa bosan.
  5. Atur ruang tidur senyaman mungkin.
  6. Jangan banyak berpikir sebelum tidur!
  7. Hindari aktifitas berat sebelum tidur.
  8. Atur waktu bangun dan tidur kita.
  9. Rajin berolahraga di pagi hari supaya badan tetap sehat dan terhindar dari penyakit-penyakit berat. MySpace
Gimana, nggak terlalu susah kan caranya? MySpace








sumber: yahoo answer

2 komentar (+add yours?)

Blogg ahmad mengatakan...

Ternyata Banyak hal bisa menyebabkan seseorang terkena insomnia. salam kenal dan tetaplah berkarya

dinneno mengatakan...

Selain hal-hal di atas, insomnia juga bisa terjadi karena faktor sosial media.

Posting Komentar